Friday, March 29, 2024
BerandaReviewLaptopCara Factory Reset Windows 10, Biar Kaya Baru!

Cara Factory Reset Windows 10, Biar Kaya Baru!

Techdaily.id – Sistem operasi Windows 10 memang sering terjadi error ketika menjalankan apliksi, salah satunya ketika dijalankan, aplikasi tersebut tiba-tiba berhenti. Bisa jadi Windows 10 tidak support aplikasi tersebut. Tapi tenang saja, kamu bisa mengatasi error dengan cara uninstall aplikasi yang tidak disupport oleh Windows 10, atau kamu juga bisa melakukan factory reset untuk mengembalikan PCmu seperti baru lagi. Factory reset bisanya digunakan jika ingin menjual PCmu. Berikut cara factory reset Windows 10:

BACA JUGA
Cara Mengaktifkan Dark Mode di Google Search, Gampang Kok!
  1. Tekan Winsdows dan pilih setting
  2. Pilih Update & Security
  3. Kemudian pilih Recovery pada navigasi di sebelah kiri
  4. Lalu klik Get started untuk reset PCmu
  5. Setelah itu pilih Keep my Files atau Remove everthing,jika kamu ingin mengahapus semua file kamu, atau tidak
  6. Jika kamu mempunyai lebih dari satu hard drive, kamu akan diberikan opsiOnly the drive Windows 10 is installed atau All drives
  7. Jika kamu memilik utnuk menghapus semuanya, maka kamu pilih dua opsi yang tersedia, yaitu Just Remove my Files atau Remove files and clean the drive

Perlu diketahui bahwa :

  • Just remove my files adalah proses reset yang lebih cepat, tetapi opsi ini kurang aman karena memiliki potensi file yang dihapus masih bisa dipulihkan.
  • Remove files and clean the drive adalh proses reset yang memang memerlukan waktu yang cukup lama, bisa beberapa jam, tetapi opsi ini lebih aman karena potensi untuk memulihkan file yang telah dihapus tidak ada.
  1. Setalah melakukan factory reset, Microsoft akan menganjurkan untuk install ulang Windows 10.
  2. Klik next, lalu klik reset maka proses sedang berjalan, bisanya membutuhkan waktu 30 menit atau bahkan berjam-jam tergantung opsi apa yang dipilih.
BACA JUGA
Review Redmi 13C : Baterai Badak, Tahan Seharian!

Jika proses sudah selesai, maka ikuti petunjuk untuk install ulang Windows 10. Beberapa yang perlu kamu ingat ketika menginstal Windows 10 yaitu, pastika file-file yang kamu punya sudah dibackup ke hard drive eksternal, karena file kamu bisa saja terhapus, dan pastikan juga bahwa pengaturanmu sudah dikembalikan ke default.

Nah, itulah cara factory reset Windows 10. Selamat mencoba! (ran)

RELATED ARTICLES
- Advertisment -

Artikel Terbaru

Rekomendasi