Wednesday, May 15, 2024
BerandaTipsCara Dapatkan Pulsa Gratis Telkomsel

Cara Dapatkan Pulsa Gratis Telkomsel

TechDaily.id – Cara dapatkan pulsa gratis Telkomsel terkadang masih membingungkan beberapa pelanggan. Padahal untuk mendapatkannya pun tidak terlalu sulit.

Pulsa menjadi sesuatu yang penting untuk berkomunikasi. Jika sedang tidak ada internet, mereka dapat melakukan panggilan voice menggunakan pulsa.

Mempunyai pulsa di dalam smartphone sudah menjadi keharusan. Untuk mendapatkannya pun tidak terlalu sulit, bahkan Anda bisa mendapatkannya tanpa perlu mengeluarkan uang.

Bagi pelanggan Telkomsel, Anda mempunyai kesempatan untuk bisa mendapatkan pulsa secara gratis. Ada beberapa metode yang dapat dicoba, berikut ini penjelasannya.

Cara Dapat Pulsa Gratis Telkomsel

1. Mengikuti Program Promo Telkomsel

Telkomsel sering mengadakan promo dengan hadiah pulsa gratis. Anda hanya perlu memeriksa website resmi Telkomsel atau aplikasi MyTelkomsel.

Agar bisa mengklaimnya, Anda harus bisa memenuhi syarat tertentu. Misalnya, seperti membeli paket data atau pulsa dalam jumlah tertentu.

2. Perhatikan Promo Marketplace

Selain promo dari Telkomsel, Anda juga bisa memanfaatkan promo dari marketplace. Marketplace seperti Tokopedia atau Shopee terkadang memberikan promo seperti gratis pulsa dari setiap pembelian pulsa atau paket data.

BACA JUGA
Telkomsel Jamin Jaringan Terbaik Hadapi Wabah Corona

3. Tukar Poin Telkomsel

Jangan lupa program loyalitas Telkomsel. Anda bisa mendaftar program ini dan mengumpulkan poin dari setiap transaksi menggunakan kartu Telkomsel.

cara menggunakan pulsa gcratis dari Telkomsel yakni menukar dengan pulsa gratis atau hadiah lainnya, seperti potongan belanja, voucher makan, hingga hiburan.

4. Ikuti Kuis atau Giveaway

Selanjutnya, Anda bisa mengikuti kuis atau giveaway dari Telkomsel. Informasi soal giveaway atau kuis ini bisa di dapatkan dari akun media sosial resmi Telkomsel.

Anda hanya perlu sering memeriksa media sosial resmi Telkomsel untuk mengetahui program atau kuis. Karena, banyak oknum jahat yang mengatasnamakan Telkomsel.

5. Gabung Event dan Gathering Offline Telkomsel

Cara selanjutnya coba ikuti atau gabung event atau gathering Telkomsel yang ada di kota atau daerah tempat tinggal Anda.

Tama
Tama
Gadgetfreak, FOMO
RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -

Artikel Terbaru

Rekomendasi